Daftar Harga Jalak Semua Jenis Termurah dan Terbaru 2019

Admin Juli 25, 2019
Bagi para pecinta burung tentu sudah tidak asing dengan nama burung Jalak. Burung ini sangat familiar di tengah-tengah masyarakat karena sederet keunggulan yang dimilikinya.

  • Harga burung Jalak Suren Rp 600.000 untuk yang masih anakan hingga Rp 2.000.000 untuk yang sudah dewasa.
  • Harga burung Jalak Kebo bisa mulai didapatkan pada kisaran Rp 100.000 sampai Rp 400.000 untuk yang sudah besar.
  • Harga burung Jalak Bali menjadi yang paling mahal, untuk yang bakalan saja sudah dibandrol lebih dari Rp 10.000.000 dan yang sudah besar bisa mencapai Rp 25.000.000.
  • Harga burung Jalak Putih yang masih remaja sekitar Rp 1.000.000 dan yang sudah besar sekitar Rp 3.000.000.
  • Harga burung Jalak Nias masih terjangkau, untuk yang anakan bisa mulai dibeli dengan harga Rp 150.000.
  • Harga burung Jalak Kapas berada pada rentang Rp 100.000 hingga Rp 300.000 untuk yang usianya masih muda.
  • Harga burung Jalak Hitam berada pada kisaran harga Rp 100.000 hingga lebih dari Rp 500.000 tergantung dari usianya dan kemampuannya.
  • Harga burung Jalak Hongkong sudah bisa dimiliki mulai dari Rp 150.000 untuk yang usianya masih mudah sampai dengan Rp 500.000 untuk yang sudah dewasa.
  • Harga burung Jalak Suren gacor lebih mahal dari yang bakalan karena sudah pandai berkicau. Harganya mulai dari Rp 500.000 hingga Rp 750.000.
  • Harga burung Jalak Suren Malaysia umumnya menyentuh nominal Rp 100.000 hingga Rp 400.000.
  • Harga burung Jalak Rio yang asalnya dari Sumatra sekitar Rp 350.000 untuk yang usianya lebih dari 1 tahun atau sudah dewasa.
  • Harga burung Jalak Papua tidak jauh berbeda, harga rata-rata di pasaran yaitu Rp 100.000 hingga Rp 200.000 untuk yang masih kecil.
  • Harga burung Jalak Suren Jawa di bawah usia 1 bulan Rp 650.000 dan bisa menyentuh angka Rp 2.000.000 untuk yang usianya di atas 1 tahun.
Daftar Harga 
Daftar Harga Jalak Semua Jenis Termurah dan Terbaru 2019
Jenis Burung JalakHarga
Burung Jalak Suren AnakanRp 600.000
Burung Jalak Suren DewasaRp 2.000.000
Burung Jalak Kebo AnakanRp 100.000
Burung Jalak Kebo DewasaRp 400.000
Burung Jalak Bali AnakanRp 10.000.000
Burung Jalak Bali DewasaRp 25.000.000
Burung Jalak Putih AnakanRp 1.000.000
Burung Jalak Putih DewasaRp 3.000.000
Burung Jalak Nias AnakanRp 150.000
Burung Jalak Kapas AnakanRp 100.000
Burung Jalak Kapas DewasaRp 300.000
Burung Jalak Hitam AnakanRp 100.000
Burung Jalak Hitam DewasaRp 500.000
Burung Jalak Hongkong AnakanRp 150.000
Burung Jalak Hongkong AnakanRp 500.000
Burung Jalak Suren Malaysia AnakanRp 100.000
Burung Jalak Suren Malaysia DewasaRp 400.000
Burung Jalak Suren GacorRp 600.000
Burung Jalak Rio SumatraRp 350.000
Burung Jalak PapuaRp 150.000
Burung Jalak Suren Jawa 1 BulanRp 650.000
Burung Jalak Suren Jawa 1 TahunRp 2.000.000

Tidak heran keistimewaannya membuat harga burung Jalak tergolong mahal di pasaran. Namun hal tersebut sebanding bila mengingat kelebihan yang dimilikinya.

Tingginya permintaan pasar terhadap burung Jalak ternyata membawa dampak pada kuantitasnya yang menunjukkan penurunan. Saat ini,burung yang identik dengan warna hitam ini mulai sulit ditemukan di pasaran. Hal tersebut berdampak pada harga burung Jalak yang ikut mengalami kenaikan.

Di samping itu, pemerintah juga memperketat regulasi mengenai perdagangan burung Jalak. Pemerintah telah menerbitkan peraturan tentang perlindungan satwa dan tumbuhan yang dilindungi, salah satunya burung Jalak. Jadi, jika Anda bermaksud untuk membeli, menjual, menangkar dan aktivitas sejenis harus memiliki izin.

Terlepas dan persoalan tersebut, burung Jalak yang merupakan ikon Pulau Dewata ini memiliki keindahan yang sulit ditolak. Postur tubuhnya sangat gagah dengan tinggi antara 20 cm hingga 25 cm.

Warna tubuhnya didominasi oleh hitam, namun ada juga yang hampir seluruh tubuhnya dihiasi oleh warna putih. Perbedaan fisik yang diperlihatkan tergantung dari asal daerah karena memang ada macam-macam jenis burung Jalak.
Sudah tidak perlu diragukan lagi kalau bicara soal siulannya, burung yang berasal dari keluarga Strunidae ini bisa mengeluarkan kicau merdu dan nyaring. Belum lagi perawakannya yang gagah dengan warna burung yang menarik.

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda